Wednesday, October 29, 2014
Ikan bakar bobara
Ikan Bakar Bobara atau ikan Bobara bakar? Entahlah penulisan judul ini benar atau salah !! kami memesan ikan bakar dan konon katanya jenis ikan ini disebut ikan Bobara, So....mungkin akan lebih tepat kalau disebut Ikan Bobara Bakar....hehehee...whateverlah itu...yang penting mak nyusss !!! kelezatannya muantappp !!! dan ini adalah kuliner di Ambon, saat kami sekeluarga akhirnya berkesempatan kesana sejak "mimpi" sekitar dua puluh tahun lalu....
Tuesday, October 28, 2014
KM 12
Dari Kilo dua belas:
Date: Tue, 28 Oct 2014 17:56:23
Subject: KM 12
Lokasi ini secara geografis bisa dikatakan terpencil karena jauh dari pusat. Pusat yang dimaksud disini bukan saja ibukota negara, ataupun ibukota propinsi, tapi juga dari kota atau pusat keramaian.

Ruas jalan yang panjang dan lengang dengan pemandangan lahan belum produktif mendominasi pemandangan sepanjang perjaanan menuju lokasi kilo 12 setelah melintas kota Masohi.
kesan yang tertangkap adalah geliat kota tidak begitu dinamis, mungkin malah bisa dikatakan cenderung statis.
Belok ke kanan meninggalkan ruas trans seram, menyusuri jalan kelas tiga menuju lokasi trsansmigrasi kilo 12, jalan tak bisa dibilanh mulus, bahkan jempatan rusak menyebabkan jalan benar2 putus

Subscribe to:
Posts (Atom)